Teknomotif

Harga dan Spesifikasi Vivo T1 5G, Cuma Rp3 Juta

Berikut spesifikasi Vivo T1 5G ini baru rilis di Indonesia pada awal Februari 2022. Hp ini mempunyai penyimpanan internal dan RAM sebesar 4/128, 6/128, 8/128.

HP Vivo T1 5G tentunya sudah bisa memakai jaringan 5G yang lumayan kencang. Hp ini juga mempunyai tiga kamera dibelakang dengan kamera utama bersensor 50 MP dan kamera depan 16 MP.

Ponsel Vivo T1 5G ini sangat cocok untuk kamu yang suka selfie atau membuat video cinematic dan sebagainya

Baca Juga: Harga dan Spesifikasi OPPO A96, RAM yang Bringas!

Vivo T1 5G mempunyai baterai yang biasa dipakai oleh kelas menengah lainnya yaitu 5000 mAh dan support fast charging.

Smartphone ini juga sangat bagus pada desain belakangnya. T1 5G ini tersedia dalam dua warna yaitu Starlight Black dan Rainbow Fantasy

Untuk harganya adalah 3 juta untuk varian 4/128 dan 3,4 juta untuk varian 8/128. Harga ini sangat worth it untuk hp sebagus ini.

Berikut harga dan spesifikasi Vivo T1 5G:

Dimensi164 x 75.8 x 8.3 mm
Berat187 gr
Tipe LayarIPS LCD
Ukuran Layar6.58 inci
Resolusi Layar1080 x 2408 piksel
Kartu SIMHybrid Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
Jaringan2G, 3G, 4G, 5G
Penyimpanan Internal & RAM128GB/4GB RAM dan 128/8 RAM
OSAndroid 11, Funtouch 12
CPUOcta-core (2×2.2 GHz Kryo 660 Gold & 6×1.7 GHz Kryo 660 Silver)
GPUAdreno 619
ChipsetQualcomm SM6375 Snapdragon 695 5G (6 nm)
BateraiLi-Po 5000 mAh, Tanam
KonektivitasWLAN, Bluetooth 5.1, GPS,
SensorFingerprint (side-mounted), accelerometer, proximity, compass
PortUSB Type-C 2.0, USB On-The-Go
Kamera Belakang50 MP, 2 MP, 2 MP
Kamera Depan16 MP

Faridz Mahesa Pancasakti

Pria suka belajar tapi juga wibu akut dan tiap hari main Mobile Legends
Back to top button